Jumat, 20 Maret 2020
Tim gabungan yang terdiri dari unsur BPBD Kota Bandar Lampung dan Badan POL PP Kota Bandar Lampung melakukan penyemprotan desifektan di seluruh Masjid dan tempat ibadah di 20 Kecamatan Se-Kota Bandar Lampung. Jumat (20/03/20).
Penyemprotan desinfektan ini dilakukan sebagai salah satu upaya untuk mengeliminasi virus covid-19, dengan harapan virus tersebut tidak merebak di Kota Bandar Lampung. Terkait dengan tempat-tempat umum, akan dijadwalkan lebih lanjut.
Terkait dengan upaya pencegahan virus covid-19, mengimbau kepada seluruh Masyarakat untuk sering memakai hand sanitizer dan cuci tangan pakai sabun. Upaya ini merupakan mitigasi secara mandiri.
Copyright © 2023 Portal Pemerintahan Kota Bandar Lampung, All rights reserved